Analisis Strategi Tata Kelola Produk Guna Meningkatkan Kepercayaan Konsumen pada UMKM Terasi di Kabupaten Karawang

Authors

  • Angga Sanita Putra Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Irvan Yoga Pardistya Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Yudi Helfi Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Kholida Atiyatul Maula Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.47134/jpem.v1i3.435

Keywords:

UMKM, Pengelolaan Produksi, Strategi Pemasaran

Abstract

Analisis Strategi Pemasaran adalah suatu bentuk rencana bagaimana merancang arah sasaran pasar terhadap permintaan konsumen dalam menentukan ekspektasi perusahaan untuk menarik minat pelanggan terhadap produk yang ditawarkan dalam meningkatkan penjualannya. Permasalahan yang dihadapi oleh usaha Rebon Putra Mandiri di Desa Pagadungan, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Karawang, adalah tidak adanya merek dan usaha yang masih kecil sementara pengelolaan produksi di pedesaan yang susah menembusi pangsa pasar. Oleh karena itu, dilakukan penelitian yang bertujuan untuk menganalisis strategi tata kelola produk yang dapat digunakan oleh UMKM terasi di Kabupaten Karawang untuk meningkatkan penjualan produk mereka. Metode yang digunakan untuk menganalisis yaitu menggunakan pendekatan kualitatif, dengan melakukan wawancara langsung ke pelaku usaha dan melihat kekurangan yang terjadi pada usaha terasi RPM yang telah dijalankan dari tahun 2009 ketika umkm tersebut berdiri. Strategi pemasaran yang diperoleh setelah menganalisis ialah koordinasi pendampingan UMKM, peningkatan branding identitas, sosialisasi manajemen dan pemasaran, pembuatan legalitas usaha, penjualan digital marketing, dan monitoring UMKM.

References

Evi Selvi, & Cecep Hermana. (2022). Pengembangan Produk Kelompok Usaha Pengrajin Terasi Tradisional di Desa Rawagempol Kecamatan Cilamaya Wetan Menuju Pasar Modern. Jurnal X, 6(3), 208–213. DOI: https://doi.org/10.35334/jpmb.v6i3.2478

Hidayat, T., & Mahanani, R. S. (2018). Inovasi Teknologi Pengemasan Terasi Udang Puger. Prosiding X. ISBN: 978-602-14917-6-8.

Hidayati, D. R. (2016). Strategi Komunikasi Pemasaran Usaha Skala Mikro (Micro Enterprise) Kub Bajrah Gunah Klampis Bangkalan pada Produk Terasi, Petis dan Kerupuk Ikan. Agriekonomika, 5(1), 104-112. DOI: https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v5i1.1467

Jatmiko, B. (2020). Strategi Distribusi Produk Teh Botol Sosro oleh PT. Sinar Sosro Cabang Kendari. Journal Koperasi dan Manajemen, 1(01), 15-27.

Nurpratama, M., & Yudianto, A. (2023). Model Bisnis Plan dan Daya Saing UMKM melalui Strategi Pemasaran Produk Terasi Bawang di Indramayu. Jurnal Investasi, 9(2), 91-100. DOI: https://doi.org/10.31943/investasi.v9i2.278

Rahmadyah, N., Irwan, I., Aisah, M. N., Lubis, M. R. S. F., Batubara, K. F., & Diana, D. (2023). Analisis Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan Terasi Udang di Desa Rantau Panjang. EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 11(1), 923-930. DOI: https://doi.org/10.37676/ekombis.v11i1.2928

Rais, S. (2012). Analisis Produksi Terasi pada Industri Rumah Tangga di Desa Teluk Pulai Kecamatan Pasir Limau Kapas Kabupaten Rokan Hilir (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Raja, et al. (2023). Peningkatan Kesadaran UMKM Terasi tentang Strategi Pemasaran di Desa Baran Melintang Kecamatan Pulau Merbau Kabupaten Meranti. Jurnal X, 4(3), 335–343.

Repository UIN SUSKA. (2014). 19 BAB III Landasan Teoritis. Retrieved August 6, 2024, from https://repository.uin-suska.ac.id/6664/4/BAB%20III.pdf

Suci, Y. R. (2017). Perkembangan UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) di Indonesia. Jurnal Ilmiah Cano Ekonomos, 6(1), 51-58.

Susanti, E. (2020). Pelatihan Digital Marketing dalam Upaya Pengembangan Usaha Berbasis Teknologi pada UMKM di Desa Sayang Kecamatan Jatinangor. Sawala: Jurnal Pengabdian Masyarakat Pembangunan Sosial, Desa dan Masyarakat, 1(2), 36-50. DOI: https://doi.org/10.24198/sawala.v1i2.26588

Vinatra, S. (2023). Peran Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam Kesejahteraan Perekonomian Negara dan Masyarakat. Jurnal Akuntan Publik, 1(3), 01-08. DOI: https://doi.org/10.59246/muqaddimah.v1i4.430

Wijaya, I., Kurniawan, W., & Salvina, D. (2023). Pengembangan Produk Terasi Udang di Kelurahan Toboali Melalui Inovasi Estetika Visual Kemasan dan Digital Marketing. Semnas-PKM, 1(1), 322-331. DOI: https://doi.org/10.35438/semnas-pkm.v1i1.99

Yuliansyah, M., & Anwar, K. (2022). Strategi Masyarakat Maju dalam Teknologi Pendidikan Modern di Desa Kiram Martapura. J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 1(12), 3333-3338. DOI: https://doi.org/10.53625/jabdi.v1i12.2058

Yuliansyah, M., Anwar, K., & Jarkawi, J. (2024). Sosialisasi Pembinaan dan Supervisi Kurikulum Merdeka Belajar. Pandawa: Pusat Publikasi Hasil Pengabdian Masyarakat, 2(2), 75-79.

Yuliastuti, Y. (2020). Analisis Strategi Marketing Penjualan Produk Terasi di Desa Nyiur Tebel Kecamatan Sukamulia Kabupaten Lombok Timur (Doctoral dissertation, UIN Mataram).

Yuliaty, T., Shafira, C. S., & Akbar, M. R. (2020). Strategi UMKM dalam Menghadapi Persaingan Bisnis Global. Mbia, 19(3), 293-308. DOI: https://doi.org/10.33557/mbia.v19i3.1167

Downloads

Published

2024-08-22

How to Cite

Putra, A. S., Pardistya, I. Y., Helfi, Y., & Maula, K. A. (2024). Analisis Strategi Tata Kelola Produk Guna Meningkatkan Kepercayaan Konsumen pada UMKM Terasi di Kabupaten Karawang. Jurnal Pemberdayaan Ekonomi Dan Masyarakat, 1(3), 14. https://doi.org/10.47134/jpem.v1i3.435

Issue

Section

Articles

Categories

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.