Pelaksanaan Program MBKM Living Lab Kerja pada UD Kreasi Lutvi
DOI:
https://doi.org/10.47134/jpem.v2i1.587Keywords:
MBKM, UMKM, Living Lab Kerja, Inovasi, Pengembangan SDMAbstract
Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) merupakan inisiatif untuk meningkatkan relevansi pendidikan tinggi dengan dunia kerja. Penelitian ini mendokumentasikan pelaksanaan Program MBKM Living Lab Kerja di UD Kreasi Lutvi, sebuah UKM yang bergerak di bidang makanan ringan berbahan dasar singkong. Program ini memberikan pengalaman nyata bagi mahasiswa dalam produksi, pemasaran, dan manajemen SDM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program ini tidak hanya meningkatkan keterampilan teknis dan soft skills mahasiswa, tetapi juga memberikan kontribusi nyata bagi UMKM melalui inovasi proses dan strategi pemasaran. Tantangan utama mencakup kurangnya keterampilan teknis awal mahasiswa dan gangguan operasional. Rekomendasi mencakup peningkatan pelatihan awal dan kolaborasi dengan industri. Program ini memiliki potensi besar untuk diterapkan lebih luas dalam mendukung pengembangan sektor UMKM dan tenaga kerja siap pakai.
References
Blakely, E., & Leigh, N. (2010). Planning Local Economic Development: Theory and Practice. Thousand Oaks: Sage Publications.
Dirjen Pendidikan Tinggi. (2020). Program Magang dan Studi Independen Kampus Merdeka. Jakarta: Kemendikbud.
Dirjen Pendidikan Tinggi. (2021). Panduan Program MBKM (Living Lab Kerja) Mahasiswa. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI.
Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. Semarang: Universitas Diponegoro.
Hidayat, T. (2021). Peningkatan Kompetensi Kerja Melalui Program MBKM. Jurnal Pendidikan dan Ketenagakerjaan, 9(2), 45–52.
Kemenperin. (2022). Laporan Perkembangan UMKM di Indonesia. Jakarta: Kementerian Perindustrian.
Kementerian Keuangan. (2023). Program Kredit Usaha Rakyat (KUR). Jakarta: Kementerian Keuangan.
Kementerian Koperasi dan UKM. (2023). Peran UMKM dalam Perekonomian Indonesia. Jakarta: Kementerian Koperasi dan UKM.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI. (2020). Panduan Merdeka Belajar Kampus Merdeka. Jakarta: Kemendikbud.
Kementerian Perdagangan. (2022). Peluang Ekspor Produk Lokal. Jakarta: Kementerian Perdagangan.
Soedjono, M. (2020). Inovasi UMKM di Era Digitalisasi. Yogyakarta: Andi.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suryana, Y. (2013). Kewirausahaan: Pedoman Praktis. Bandung: Salemba Empat.
Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi.
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Mia Fahira Karo Karo, Cindy Dwi Aprilliani, M Ghazali Prasetyo MR, Muhammad Syarif, Siti Nurdiana, Ahmad Aswan Waruwu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.