Pengaruh Modal Intelektual Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Barang Konsumen Tahun 2020-2021
DOI:
https://doi.org/10.47134/jeae.v1i2.99Keywords:
Kinerja Keuangan, Modal Intelektual, Kepemilikan Institusional, Dewan Direksi, Dewan Komisaris IndependenAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Modal Intelektual dan Good Corporate Governance yang terdiri dari kepemilikan institusional, dewan direksi, dan dewan komisaris independen terhadap Kinerja Keuangan pada perusahaan barang konsumen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2020-2021. Jumlah perusahaan yang digunakan sebanyak 60 perusahaan dengan menggunakan metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan model regresi yang dianalisis menggunakan Eviews 10. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa Modal intelektual berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, Dewan direksi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, sedangkan Kepemilikan institusional dan Dewan komisaris independen berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap kinerja keuangan Perusahaan.
This research aims to determine the influence of Intellectual Capital and Good Corporate Governance consisting of institutional ownership, board of directors and independent board of commissioners on the Financial Performance of consumer goods companies listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) in 2020-2021. The number of companies used was 60 companies using the purposive sampling method. This research uses a regression model which is analyzed using Eviews 10. Based on the results of the research conducted, it shows that intellectual capital has a significant positive effect on the company's financial performance, the board of directors has an insignificant positive effect on the company's financial performance, while institutional ownership and the independent board of commissioners have an insignificant negative effect. on the company's financial performance.
References
Alkurdi, A., hamad, A., Thneibat, H., & Elmarzouky, M. (2021). Ownership structure’s effect on financial performance: An empirical analysis of Jordanian listed firms. Cogent Business & Management, 8(1). https://doi.org/10.1080/23311975.2021.1939930
Artati, D. (2017). Pengaruh Modal Intelektual terhadap Kinerja Keuangan dan Nilai Pasar. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 6(1), 59–74. https://doi.org/10.32639/jiak.v6i1.127
Deniswara, K., Uyuun, R. M. F., Lindawati, A. S. L., & Willnaldo, W. (2019). Intellectual Capital Effect, Financial Performance, and Firm Value: An Empirical Evidence from Real Estate Firm, in Indonesia. The Winners, 20(1), 49. https://doi.org/10.21512/tw.v20i1.5500
Dewi, H. R., & Dewi, L. M. C. (2020). Modal intelektual dan nilai perusahaan pada industri jasa dan pertambangan di Indonesia. In Proceeding of National Conference on Accounting & Finance (pp. 132–143).
Eksandy, A. (2018). PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERBANKAN SYARI’AH INDONESIA. Jurnal Akuntansi : Kajian Ilmiah Akuntansi (JAK), 5(1), 1. https://doi.org/10.30656/jak.v5i1.498
Gómez-Valenzuela, V. (2022). Intellectual capital factors at work in Dominican firms: understanding their influence. Journal of Innovation and Entrepreneurship, 11(1), 10. https://doi.org/10.1186/s13731-022-00205-8
Intia, L. C., & Azizah, S. N. (2021). PENGARUH DEWAN DIREKSI, DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN, DAN DEWAN PENGAWAS SYARIAH TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA. Jurnal Riset Keuangan Dan Akuntansi, 7(2). https://doi.org/10.25134/jrka.v7i2.4860
Irma, A. D. A. (2019). Pengaruh komisaris, Komite audit, struktur kepemilikan, size, dan leverage terhadap kinerja keuangan perusahaan properti, perumahan dan konstruksi 2013-2017. Jurnal Ilmu Manajemen, 7(3), 697–712.
Lestari, N. P., & Juliarto, A. (2017). Pengaruh dimensi struktur kepemilikan terhadap kinerja perusahaan manufaktur. Diponegoro Journal of Accounting, 6(3), 742–751.
Monica, S., & Dewi, A. S. (2019). Pengaruh kepemilikan institusional dan dewan komisaris independen terhadap kinerja keuangan di bursa efek Indonesia. Open Science Framework Journal, 8(1), 1–15.
Nurhayati, S. A., & Wijayanti, A. (2022). Pengaruh kepemilikan institusional, likuiditas, dan leverage terhadap profitabilitas. INOVASI, 18(2), 360–368. https://doi.org/10.30872/jinv.v18i2.10616
Olarewaju, O. M., & Msomi, T. S. (2021). Intellectual capital and financial performance of South African development community’s general insurance companies. Heliyon, 7(4), e06712. https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2021.e06712
Puniayasa, I. M., & Triaryati, N. (2016). Pengaruh good corporate governance, struktur kepemilikan dan modal intelektual terhadap kinerja keuangan perusahaan yang masuk dalam indeks CGPI. Jurnal Manajemen, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 5(8).
Pura, B. D., Hamzahb, M. Z., & Hariyanti, D. (2018). Analisis pengaruh good corporate governance terhadap kinerja keuangan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017. In Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan (pp. 879--884).
Purwanto, P., Bustaram, I., Subhan, S., & Risal, Z. (2020). THE EFFECT OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE ON FINANCIAL PERFORMANCE IN CONVENTIONAL AND ISLAMIC BANKS: AN EMPIRICAL STUDIES IN INDONESIA. International Journal of Economics and Financial Issues, 10(3), 1–6. https://doi.org/10.32479/ijefi.9139
Puspitosari, I. (2016). Pengaruh modal intelektual terhadap kinerja keuangan pada sektor perbanka. EBBANK, 7(1), 43–53.
Putri, L. A., & Amanah, L. (2017). Pengaruh Leverage, Intellectual Capital Dan Ownershipstructure Terhadap Kinerja Keuangan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi (JIRA), 6(8).
Rahmawati, I., Rikumahu, B., & Dillak, V. J. (2017). Pengaruh dewan direksi, dewan komisaris, komite audit dan Corporate social responsibility Terhadap kinerja keuangan perusahaan. JAE (JURNAL AKUNTANSI DAN EKONOMI), 2(2), 54. https://doi.org/10.29407/jae.v2i2.866
Remo-Diez, N., Mendaña-Cuervo, C., & Arenas-Parra, M. (2023). Exploring the asymmetric impact of sustainability reporting on financial performance in the utilities sector: A longitudinal comparative analysis. Utilities Policy, 84, 101650. https://doi.org/10.1016/j.jup.2023.101650
Revita, M. (2018). Pengaruh GCG, CAR, LDR Terhadap Kinerja Keuangan Serta Harga Saham Perbankan. Jurnal Ecodemica, 2(2), 156–176.
Saifi, M. (2019). PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN. Profit, 13(02), 1–11. https://doi.org/10.21776/ub.profit.2019.013.02.1
Setiawan, A. (2016). PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN. Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan), 1(1), 1. https://doi.org/10.32897/sikap.v1i1.41
Sugiyono. (2010). Memahami penelitian kualitatif (1st ed.). Alfabeta.
Suroso, S., Widyastuti, T., Salim, M. N., & Setyawati, I. (2017). Intellectual capital and corporate governance in financial performance Indonesia Islamic banking. International Journal of Economics and Financial Issues, 7(4), 96–103.
Widyati, M. F. (2013). Pengaruh dewan direksi, komisaris independen, komite audit, kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional terhadap kinerja keuangan. Jurnal Ilmu Manajemen, 1(1), 234–249.
Wiranata, Y. A., & Nugrahanti, Y. W. (2013). Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 15(1). https://doi.org/10.9744/jak.15.1.15-26
Xu, J., & Liu, F. (2020). NEXUS BETWEEN INTELLECTUAL CAPITAL AND FINANCIAL PERFORMANCE: AN INVESTIGATION OF CHINESE MANUFACTURING INDUSTRY. Journal of Business Economics and Management, 22(1), 217–235. https://doi.org/10.3846/jbem.2020.13888
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Wihandaru Sotya Pamungkas, Rifki Wahyu Hidayat

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.