Strategi Pengambilan Keputusan dalam Pemberian Reward untuk Meningkatkan Motivasi Pekerja
DOI:
https://doi.org/10.47134/jampk.v2i2.536Keywords:
Pengambilan Keputusan, Reward, Motivasi Pekerja, Sistem Manajemen, Keadilan OrganisasiAbstract
Pengambilan keputusan merupakan elemen krusial dalam organisasi, khususnya terkait sistem pemberian reward untuk meningkatkan motivasi pekerja. Reward, baik dalam bentuk finansial maupun non-finansial, terbukti efektif dalam memotivasi karyawan untuk meningkatkan kinerja dan loyalitas terhadap perusahaan. Penelitian ini bertujuan menganalisis strategi pengambilan keputusan yang efektif dalam sistem reward, mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi keberhasilannya, dan memahami hubungan antara reward, motivasi, dan keputusan manajerial. Dengan menggunakan metode kualitatif berbasis studi pustaka, penelitian ini menunjukkan bahwa pengambilan keputusan berbasis data, keadilan dalam sistem reward, dan dukungan dari kepemimpinan organisasi merupakan faktor kunci dalam menciptakan motivasi kerja yang tinggi. Integrasi antara pengambilan keputusan strategis dan pemberian reward yang transparan mendorong peningkatan produktivitas dan daya saing organisasi.
References
Amin, K., & Riyanto, S. (2022). Strategi Employee Engagement dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Karyawan di Pt. X. Journal of Social Research, 1(9), 1058–1066. https://doi.org/10.55324/josr.v1i9.225 DOI: https://doi.org/10.55324/josr.v1i9.225
Deasty. (2021). Pentingnya Motivasi Kerja dalam Meningkatkan Kinerja Sumber Daya Manusia. Yoursay.Id, 17(2), 478–488. https://yoursay.suara.com/kolom/2021/06/15/130000/pentingnya-motivasi-kerja-dalam-meningkatkan-kinerja-sumber-daya-manusia DOI: https://doi.org/10.31849/niara.v17i2.23149
Djunu, Y. (2021). Pengaruh Pengambilan Keputusan Partisipatif, Pemberian Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja Guru Di Smk Se Kabupaten Bolaang Mongondow Utara. Journal of Islamic Education Policy, 6(1), 33–46. https://doi.org/10.30984/jiep.v6i1.1570 DOI: https://doi.org/10.30984/jiep.v6i1.1570
Dr. Umar Sidiq, M.Ag Dr. Moh. Miftachul Choiri, M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9). http://repository.iainponorogo.ac.id/484/1/METODE PENELITIAN KUALITATIF DI BIDANG PENDIDIKAN.pdf
Fajri, T. M., & Rohman, A. (2019). Pengaruh sistem reward dan motivasi karyawan terhadap kinerja karyawan. Jurnal Ekobis: Ekonomi, Bisnis & Manajemen, 9(2), 145–151. DOI: https://doi.org/10.37932/j.e.v9i2.66
Fransiska, Y., & Tupti, Z. (2020). Pengaruh Komunikasi, Beban Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister …, 3(September), 224–234. https://jurnal.umsu.ac.id/index.php/MANEGGIO/article/view/5041
Intervening, V. (n.d.). Pemberian Reward Terhadap Variabel Intervening. 5(01), 17–34.
Iqbal, A. P., Rizal, M. F., & Panigoro, R. F. (2024). Analisis Pengaruh Kurangnya Motivasi Kerja Terhadap Kedisiplinan Aparatur Sipil Negara (ASN) Di Indonesia. Nusantara Journal of …, 1(11), 935–943. https://jurnal.intekom.id/index.php/njms/article/view/443%0Ahttps://jurnal.intekom.id/index.php/njms/article/download/443/408
Julia, M., & Jiddal Masyruroh, A. (2022). Literature Review Determinasi Struktur Organisasi: Teknologi, Lingkungan Dan Strategi Organisasi. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(4), 383–395. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i4.895 DOI: https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i4.895
Kaligis, J. N. (2023). Pengaruh Pengambilan Keputusan, Penghargaan Komitmen Organisasi, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. SEIKO: Journal of Management & Business, 6(2), 326–343.
Kuntadi, C., & Irvan Zakaria, M. (2022). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penyusunan Anggaran: Sumber Daya Manusia, Penghargaan dan Sanksi (Literature Review). Jurnal Ilmu Multidisplin, 1(3), 670–676. https://doi.org/10.38035/jim.v1i3.94 DOI: https://doi.org/10.38035/jim.v1i3.94
Lawren, C., & Ekawati, S. (2023). Pengaruh motivasi kerja, kompensasi, dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja karyawan PT TSA di Bogor. Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan, 5(1), 149–158. DOI: https://doi.org/10.24912/jmk.v5i1.22561
Manik, J., & Siahaan, M. (2021). The PENGARUH KETERAMPILAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN PEMBERIAN REWARD TERHADAP KINERJA GURU: PERAN MOTIVASI GURU SEBAGAI VARIABEL MEDIASI. Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 9(2), 145–163. https://doi.org/10.30603/tjmpi.v9i2.2267 DOI: https://doi.org/10.30603/tjmpi.v9i2.2267
Nafa, T., & Zahro, A. (2024). Struktur Organisasi di Organisasi Bisnis Digital. Struktur Organisasi Di Organisasi Bisnis Digital, March, 7. https://doi.org/10.13140/RG.2.2.26197.23529
Rinta, A. S., Febriana, D., & Wulandari, R. (2022). Strategi Pengelolaan Pemasaran Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 1(02), 198–205. https://doi.org/10.62668/bharasumba.v1i02.201 DOI: https://doi.org/10.62668/bharasumba.v1i02.201
Saleh, A., & Mardiana, A. (2021). Pemberian Reward Terhadap Peningkatan Motivasi Kerja Karyawan Dalam Perspektif Islam. MUTAWAZIN (Jurnal Ekonomi Syariah), 2(1), 1–14. https://doi.org/10.54045/mutawazin.v2i1.233 DOI: https://doi.org/10.54045/mutawazin.v2i1.233
Setiawan, N. (2021). Determinasi Motivasi Kerja Dan Kinerja Pegawai: Total Quality Management Dan Gaya Kepemimpinan (Literature Review Manajemen Sumberdaya Manusia). Jurnal Ilmu Hukum, Humaniora Dan Politik, 1(3), 372–389. https://doi.org/10.38035/jihhp.v1i3.690 DOI: https://doi.org/10.38035/jihhp.v1i3.690
Shadiq, A., Rosita, S., & Aurora Lubis, T. (2022). Pengaruh reward dan recognition untuk meningkatkan in-role dan extra-role behavior karyawan yang dimediasi oleh employee engagement di Petrochina International Jabung Ltd. Jurnal Paradigma Ekonomika, 17(2), 403–414. https://doi.org/10.22437/jpe.v17i2.18926 DOI: https://doi.org/10.22437/jpe.v17i2.18926
Trihudiyatmanto, M. (2023). Sistem penghargaan (rewards) terhadap peningkatan kinerja karyawan perusahaan swasta. Serat Acitya – Jurnal Ilmiah UNTAG Semarang, 12(1), 45–51.
Trihudiyatmanto, M., & Sukardi, S. (2023). Sistem Penghargaan (Rewards) Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan Perusahaan Swasta. Serat Acitya, 12(1), 45-54. DOI: https://doi.org/10.56444/sa.v12i1.554
Ummah, M. S. (2019). No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析Title. Sustainability (Switzerland), 11(1), 1–14. http://scioteca.caf.com/bitstream/handle/123456789/1091/RED2017-Eng-8ene.pdf?sequence=12&isAllowed=y%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.regsciurbeco.2008.06.005%0Ahttps://www.researchgate.net/publication/305320484_SISTEM_PEMBETUNGAN_TERPUSAT_STRATEGI_MELESTARI
Utami, R. S., Alda, A., & Tanjung, F. F. (2020). Analisis Sistem Informasi Manajemen Organisasi Berbasis Komputer Sebagai Pengambilan Keputusan Perusahaan Dan Organisasi. Jurnal Widya, 1(2), 29–39. https://doi.org/10.54593/awl.v1i2.38 DOI: https://doi.org/10.54593/awl.v1i2.38
Zebua, T. G. (2021). Teori Motivasi Abraham H. Maslow Dan Implikasinya Dalam Kegiatan Belajar Matematika. RANGE: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 68–76. https://doi.org/10.32938/jpm.v3i1.1185 DOI: https://doi.org/10.32938/jpm.v3i1.1185
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Maria Clarissa Amadearaya Karyaadi, Intan Fairuz Hudiyah, Rieke Amaylinda Rahmatillah, Rusdi Hidayat, Indah Respati K

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.