Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Minat Pembelian Ulang Hasil Hutan Kayu (HHK) Dengan Keputusan Pembelian Melalui E-Commerce Toko Perhutani Sebagai Variabel Intervening Pada Kesatuan Bisnis Mandiri (KBM) Perum Perhutani Divisi Regional Jawa Tengah

Authors

  • Cahyanda Muhammad Melza Universitas Mercu Buana Yogyakarta, Indonesia
  • Widarta Widarta Universitas Mercu Buana Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.47134/jampk.v1i4.327

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga terhadap minat pembelian ulang Hasil Hutan Kayu (HHK) dengan keputusan pembelian melalui E-commerce toko perhutani sebagai variabel intervening pada Kesatuan Bisnis Mandiri (KBM) Perum Perhutani Divisi Regional Jawa Tengah. Metodologi penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif (kuesioner) dan kualitatif (wawancara), sampel yang digunakan adalah 86 responden dengan karakteristik konsumen yang melakukan kegiatan pembelian kayu pada platfrom toko perhutani, alat analisis data yang digunakan dalam uji validitas, uji reliabilitas, pengujian hipotesis menggunakan program Smart (PLS) versi 3.20 dengan berbasis pendekatan Variance Based Structural Equation Modelling (SEM). Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive random sampling.

Hasil penelitian ini menunjukan kualitas produk terhadap minat pembelian ulang dan keputusan pembelian tidak berpengaruh signifikan. Sedangkan harga terhadap minat pembelian ulang dan keputusan pembelian berpengaruh positif dan signifikan. Dalam hal variabel intervening kualitas produk tidak berpengaruh terhadap minat pembelian ulang melalui keputusan pembelian sehingga tidak dapat memediasi lebih variabel tersebut, sedangkan harga berpengaruh signifikan terhadap minat pembelian ulang melalui keputusan pembelian sehingga variabel keputusan pembelian dapat memediasi variabel tersebut

 

Keywords: Kualitas Produk, Harga, Keputusan Pembelian, Minat Pembelian Ulang

References

Ajzen. (1991). Teori Perilaku Terencana. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., Ajzen, 1–20. Https://Adoc.Pub/Bab-Ii-Kajian-Pustaka-21-Teori-Perilaku-Terencana-Theory-Of-.Html

Chang, T. W., Chen, F. F., Luan, H. D., & Chen, Y. S. (2019). Effect Of Green Organizational Identity, Green Shared Vision, And Organizational Citizenship Behavior For The Environment On Green Product Development Performance. Sustainability (Switzerland), 11(3). Https://Doi.Org/10.3390/Su11030617

Djamba, Y. K., & Neuman, W. L. (2014). Social Research Methods: Qualitative And Quantitative Approaches. In Teaching Sociology (Vol. 30, Issue 3). Https://Doi.Org/10.2307/3211488

Fetrizen, & Aziz, N. (2019). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Air Minum Dalam Kemasan (Amdk) Merek Aicos Produksi Pt. Bumi Sarimas Indonesia. Osf Preprints, 1, 1–9.

Fikar, R. M. (2021). Pengaruh Marketing Mix Terhadap Pembelian Ulang Yang Dimediasi Oleh Variabel Kepuasan Pelanggan Indomaret Tapaktuan Ditinjau Dalam Perspektif Ekonomi Islam.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Spss 23.

Hafidh Fauzi, D. (2021). Determinasi Keputusan Pembelian Dan Pembelian Ulang (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 2(6), 790–800. Https://Doi.Org/10.31933/Jimt.V2i6.645

Hair, J. F. (2018). When To Use And How To Report The Results Of Pls-Sem. April 2019. Https://Doi.Org/10.1108/Ebr-11-2018-0203

Hair, J. F., Risher, J. J., Sarstedt, M., & Ringle, C. M. (2019). When To Use And How To Report The Results Of Pls-Sem. European Business Review, 31(1), 2–24. Https://Doi.Org/10.1108/Ebr-11-2018-0203

Hellier, P. K., G. (2015). Customer Repurchase Intention: A General Structural Equation Model. European Journal Of Marketing, 17th, 1762–1800.

Indah, D. R., Afalia, I., & Maulida, Z. (2020). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Hand And Body Lotion Vaseline (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Samudra). Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 11(1 Se-Articles). Https://Doi.Org/10.33059/Jseb.V11i1.1983

Ingenbleek, P. T. M., & Van Der Lans, I. A. (2013). Relating Price Strategies And Price-Setting Practices. European Journal Of Marketing, 47(1), 27–48. Https://Doi.Org/10.1108/03090561311285448/Full/Xml

Junaidi. (2021). Aplikasi Amos Dan Structural Equation Modeling (Sem). In Upt Unhas Press.

Kenneth, C. L., & Carol, G. T. (2017). E-Commerce: Business, Technology, Society (2017 - Thirteenth Edition). Pearson Education, 2017. Http://Elib.Vku.Udn.Vn/Handle/123456789/2994

Khoirnnisa, N., & Bestari, D. K. P. (2022). Pengaruh Harga Dan Strategi Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Berulang Dengan Perilaku Pembelian Impulsif Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Pengguna Gofood Di Kota Bandung). Jiip - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(9), 3667–3675. Https://Doi.Org/10.54371/Jiip.V5i9.848

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management Global Edition (Vol. 15e). Https://Doi.Org/10.1080/08911760903022556

Kotler, P., Kevin, K., & Chernev, A. (2022). Marketing Management. In Pearson.

Nico, A., Doan, G., Ali, H., Inodenesia, U. M., Nico, A., & Doan, G. (2021). Model Pembelian Ulang Melalui Keputusan Pembelian : Analisis Pengaruh Produk Dan Harga Terhadap Konsumen Cat Dulux Di Wilayah Dki Jakarta Dan Tangerang. 1, 85–99.

Ogbeibu, S., Jabbour, C. J. C., Gaskin, J., Senadjki, A., & Hughes, M. (2021). Leveraging Stara Competencies And Green

Creativity To Boost Green Organisational Innovative Evidence: A Praxis For Sustainable Development. Business Strategy And The Environment, 30(5), 2421–2440. Https://Doi.Org/10.1002/Bse.2754

Pandjaitan, D., & Ahmad, A. (2017). Buku Ajar Metodologi Penelitian Untuk Bisnis. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Lampung, 230.

Peter Dan Olson. (2017). Consumer Behavior And Marketing Strategy, 9th Edition. April.

Putri Nugraha, J., Alfiah, D., Sinulingga, G., Rojiati, U., Saloom, G., Rosmawati, Fathihani, Johannes, R., Kristia, Batin, M., Jati Lestari, W., & Khatimah, Husnilfatima Beribe, M. (2021). Perilaku Perilaku Konsumen Teori.

Saputra, A. B., Ningrum, N. R., & Basri, A. I. (2021). Equilibrium: Jurnal Ilmu Manajemen Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Desain Dan Citra Merek Terhadap Minat Beli Ulang Produk Sepatu. Jurnal Ilmu Manajemen, 1(1), 32–38. Https://Journal.Actual-Insight.Com/Index.Php/Equilibrium/Article/View/55

Sari, R. K., & Hariyana, N. (2019). Pengaruh Harga, Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Pembelian Ulang Dan Kepuasan Pelanggan Online Shopping Pada Remaja Di Situbondo. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 6(2), 107–116. Https://Doi.Org/10.26905/Jbm.V6i2.3674

Schiffman, L. G., Kanuk, L. L., & Kumar, S. R. (2016). Consumer Behavior (16th Ed.). Pearson Education.

Shabrina, S. A., & Budiatmo, A. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Minat Beli Ulang Dengan Keputusan Pembelian Sebagai Variabel Intervening Pada Holland Bakery Pandanaran Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 9(4), 475–481. Https://Doi.Org/10.14710/Jiab.2020.28771

Sianturi, J. (2020). Pengaruh E-Commerce, Kualitas Produk Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Kayu Jati Di Perum Perhutani Kbm Komersial Kayu Wilayah Cepu. Universitas Mercubuana Yogyakarta.

Siregar, R. R. (2015). Strategi Meningkatkan Persaingan Bisnis Perusahaan Dengan Penerapan E-Commerce. Trisakti. Jakarta, 52. Trisakti Jakarta, 31.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D (Cetakan Ke). Alfabeta.

Supangkat. (2017). Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Harga Terhadap Keputusan Pembelian Tas Di Intako. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 9.

Syahputra, & Petricia, D. (2015). Effect Of Product Quality, Price, Promotion And Service Quality Towards Purchase Decisions Process (Study Of Kopi Progo Consumers Bandung). E-Proceeding Of Management, 2(2), 2117–2124.

Tjiptono, F. (2014). Strategi Pemasaran Edisi Ke 14.

Wen & Goodman. (2013). Relationship Between Urban Land Price And Housing Price: Evidence From 21 Provincial Capitals In China. Habitat International, (2013), 9-17, 40.

Winasis, C. L. R., Widianti, H. S., & Hadibrata, B. (2022). Determinasi Keputusan Pembelian: Harga, Promosi Dan Kualitas Produk (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(4), 452

Downloads

Published

2024-06-14

How to Cite

Melza, C. M., & Widarta, W. (2024). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Minat Pembelian Ulang Hasil Hutan Kayu (HHK) Dengan Keputusan Pembelian Melalui E-Commerce Toko Perhutani Sebagai Variabel Intervening Pada Kesatuan Bisnis Mandiri (KBM) Perum Perhutani Divisi Regional Jawa Tengah. Jurnal Akuntansi, Manajemen, Dan Perencanaan Kebijakan, 1(4), 19. https://doi.org/10.47134/jampk.v1i4.327

Issue

Section

Articles